BOGANINEWS, KOTAMOBAGU – Di tengah kesibukannya memantau langsung aktivitas Gugus Tugas Penanganan Corona Virus Disease (Covid-19) di wilayah Kota Kotamobagu, Wali Kota Ir. Tatong Bara menerima sejumlah wartawan di kantornya, jalan Ahmad Yani Kotamobagu.

Melalui kesempatan tersebut, Walikota berparas cantik dengan segudang prestasi ini bicara panjang lebar terkait berbagai langkah dan upaya yang dilakukan Pemerintah Kota dalam menghadapi pandemi virus yang sudah menelan korban jiwa puluhan ribu jiwa ini.

Dalam wawancara ini, para wartawan bersama-sama menyusun daftar pertanyaan yang disampaikan kepada Ir. Hj. Tatong Bara (TB), dengan menggunakan inisial MD, sambil sesekali menanggapi secara spontan.






















Komentar